Untuk Diri Terus Istiqomah

Kamis, 02 September 2010

Coba Jadi Orang Tua Yang Baik

Bagaimana sebenarnya cara membimbing anak yang baik? Biasanya orang tua selalu percaya pada diri sendiri bahwa cara dia membimbing anak telah baik mungkin dilihat dari diamemberikan segalah kebutuhan anak yang terpenuhi.

Namun bukan itu saja yang dibutuhkan anak untuk menjadi orang yang baik, sudahkah orang tua memberikan:
1. Perhatian secara obyektif, jangan di manja.
2. Memberikan konsep benar dan salah dalam menghadapi masalah sehingga seorang anak tidak berfikir menjadi hedonis.
3. Berkomunikasi dan awasi selalu aktivitas anak
4. Bekali dengan pendidikan agama
5. Selalu berdoa pada Allah agar menjadi anak yang sholeh.

Atau pembaca punya pendapat lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar